Karena kata dia, pentas ini cukup berbeda dengan pentas yang ada di dua lokasi objek wisata lainnya, seperti di Pantai Gandoriah dan Pantai Kata.
"Pentas ini cukup berbeda dari pentas seni di objek wisata lainnya karena desainnya lebih minimalis," ujar dia.
Baca Juga:
Gelar Naker Expo, Kemnaker Sediakan Puluhan Ribu Lowongan Pekerjaan di Tiga Kota
Kedepannya, kata dia, pentas ini diproyeksikan sebagai sarana pagelaran seni tradisional khas daerah setempat.
"Kita juga punya sanggar seni, yang nantinya akan memeriahkan suasana di Pantai Sunua," kata dia.
Semoga, kata dia, setiap akhir pekan nantinya pentas ini dapat dihiasi oleh kegiatan seni tersebut.
[kaf]